STRATEGI SOSIALISASI ZAKAT PROFESI PADA BADAN AMIL ZAKAT NASIONAL (BAZNAS) PROVINSI KALIMANTAN BARAT

  • endra hadibrata kusuma IAIN PONTIANAK
Keywords: StrategiSosialisasi, Zakat Profesi, BAZNAS Provinsi Kalimantan Barat.

Abstract

Tujuan penelitian ini ialah untuk: (1) Mengetahui perencanaan strategi sosialisasi zakat profesi pada Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) ProvinsiKalimantan Barat. (2) Mengetahui pelaksanaan strategi sosialisasi zakat profesi pada Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Provinsi Kalimantan Barat. (3) Mengetahui dampak  dari  strategi  sosialisasi  terhadap  peningkatan dana  zakat profesi pada Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Provinsi Kalimantan Barat.

Metode yang digunakan dalam penelitian ini ialah menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Sumber data terbagi menjadi dua, yaitu sumber data primer ialah data hasil wawancara kepada ketua dan beberapa pengurus BAZNAS Provinsi Kalimantan Barat,  dan sumber data sekunder ialah berupa dokumentasi hasil kegiatan berupa foto maupun arsip kegiatan yang telah dilakukan.

Kesimpulan dalam penelitian ini adalah: (1) BAZNAS Provinsi Kalimantan Barat mengikuti prinsip manajemen yaitu dengan melakukan tahapan perencanaan,  yaitu  membahas  sasaran  sosialisasi  zakat  profesi,  menentukan pemateri, merencanakan waktu dan tempat kegiatan, merencanakan strategi, merencanakan   persiapan   media,   serta   merencanakan   anggaran   kegiatan sosialisasi  zakat  profesi.  kegiatan  rapat  ini  dilakukan  sekali  dalam  setahun tepatnya sebelum Bulan Ramadhan, dilakukan di Aula Masjid Raya Mujahidin Pontianak, dilaksanakan bersamaan dengan Rapat Kegiatan dan Anggaran Tahunan (RKAT). (2) BAZNAS Provinsi Kalimantan Barat memiliki strategi dalam mensosialisasikan zakat profesi. Adapun strategi tersebut terbagi menjadi 2 yaitu: pertama ialah strategi sosialisasi langsung, yakni dilakukan secara tatap muka, melalui rapat, ceramah, diskusi. Kedua strategi sosialisasi tidak langsung, yakni sosialisasi yang menggunakan media atau perantara berupa pembuatan buletin,  pamphlet  dan  update  program  di media  sosial.  (3)  Dampak  Strategi Sosialisasi Zakat Profesi Terhadap Peningkatan Dana Zakat Profesi Pada BAZNAS Provinsi Kalimantan Barat. Ialah telah berhasil meningkatkan pendapatan dana Zakat, Infaq, dan Sedekah (ZIS). Hal ini dibuktikan dari tahun 2014 dana ZIS yang terkumpul sebesar Rp. 2.782.391.279, tahun 2015 sebesar Rp. 3.000.424.315, tahun 2016 sebesar Rp. 3.629.377.849, tahun 2017 sebesar

Rp. 3.747.600.823, hingga tahun 2018  sebesar Rp.  3.715.106.301 mengalami peningkatan  yang  signifikan,  Hal ini tidak  lepas dari peran BAZNAS dalam strategi sosialisasi zakat, khususnya zakat profesi.

References

Abdullah Zaky Al-Kaaf, “Ekonomi Dalam Prespektif Islam”, Bandung: Pustaka Setia, 2002.

Adisasmita, Rahardjo. Manajemen Pemerintahan Daerah. Graha Ilmu. Makassar. 2011.

Amir syarifudin. Garis-Garis Besar Fiqih. Bogor: Kencana. 2003.

Al-Jaziri, Abdul Rahman. Fiqih Empat Madzhab, Semarang: Asy- syifa. 1994.

Al Qardhawi, Yusuf. Fiqhuz Zakah. Diterjemahkan oleh Salman Harun. Jakarta: PT Pustaka Litera Antar Nusa. 2002

Al-Qardhawi, Yusuf. Fiqhuz zakah, Cet.I, Beirut: Darul Irsyad. 1996. Ariana Suryorini. “Sumber-sumber Zakat Dalam Perekonomian

Modern”. Jurnal Ilmu Dakwah. Vol 32, No. 1, (Januari-Juni 2012)

Badan Amil Zakat (BAZ) Prov. Kalbar, “Tuntunan Administrasi Pencatatan dan Pelaporan Badan Amil Zakat (BAZ)”, Pontianak. Romeo Grafika. 2002.

BAZIS khusu daerah Ibu Kota Jakarta. “Pengelolaan Zakat dan Infa/sedekah di DKI Jakarta”. Jakarta: BAZIS DKI Jakarta.1999.

Binti Maunah, Sosiologi Pendidikan. Yogyakarta: KALIMEDIA, 2016.

Bogdan, R.C. and Biklen, K.Qualitative Research For Education; An Introduction to Theory and Methods. Boston: Allyn and Bacon.Inc, 1982.

Aaker, David A. Marketing Reseach. 2004.

Djam‟an Satori dan Aan Komariah, Metodologi Penelitian Kualitatif, Bandung: ALFABETA, CV. 2011.

Departemen Agama. Pedoman Zakat, Jakarta: Bagian Proyek Peningkatan Zakat dan Wakaf. 2002.

Departemen Agama RI. Manajemen Pengelolaan Zakat. Jakarta: 2005

Didin Hafidhuddin, Agar Harta Berkah dan Bertambah. Jakarta: Gema Insani, 2007.

Didin Hafiduddin. Zakat Dalam Perekonomian Modern. Gema Insani, Jakarta. 2002.


Fred, David. Konsep Manajemen Strategi. Jakarta: PT.prenhallindo.1998.

Gazi Inayah, Teori Komprehensip Tentang Zakat dan Pajak. Yogyakarta: Tiara Wacana, 2003.

George A. Steiner, John B. Miner. Kebijakan dan Strategi Manajemen. Erlangga. Jakarta. 1997.

George R. Terry & Leslie W.Rue, “Principles of Management (Dasar- Dasar Manajemen)” (eel. VIII; Jakarta: Sinar Graflka Offset, 2001), h. 1.

Hadari Nawawi, Metode Penelitian Bidang Sosial. Yogyakarta:Gadjah.Mada University Press. 1998.

Hafidhuddin, Didin. Zakat dalam Perekonomian Modern. Cet. III. Jakarta: Gema Insani. 2004.

Hamid Darmadi, Metode Penelitian Pendidikan dan Sosial, Bandung: ALFABETA, CV. 2013.

Hassan Shadily dan Echols, John M.. Kamus Inggris Indonesia : An

English– Indonesian Dictionary. Jakarta: PT Gramedia. 2005.

Hasibuan, Malayu S.P, “Manajemen Sumber Daya Manusia” Edisi Revisi, penerbit PT. Bumi Aksara, Jakarta. 2005.

Hasibuan, Melayu S.P, Manajemen. Cet III, Jakarta: Bumi Aksara, 2009.

Ihromi, T.O. Bunga Rampai Sosiologi keluarga. Jakarta : Yayasan Obor Indonesia, 2004.

Iskandar. Metodologi Penelitian Pendidikan dan Sosial (Kualitatif dan Kuantitatif). Jakarta : Gaung Persada Press. 2008.

Iskandar Wassid, Strategi Pembelajaran Bahasa, Bandung: Remaja Rosdakarya, 2011.

Jahar. Penerapan Hukum Dagang dan keuangan Islam. Jakarta. 2007. John M. Echols dan Hassan Shandily. Kamus Inggris Indone-sia,

Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama. 2003.

Juliansyah Noor, Metodologi Penelitian, Kencana Prenada Media Grup. Jakarta. 2012.

Kasmir. Kewirausahaan. Jakarta: Rajawali Pers. 2011.

Kelib, Abdullah. Hukum Zakat Profesi, Pelaksanaannya Pada Kalangan Profesional Muslim di Kota Madya Semarang. Semarang: Universitas Islam Sultan Agung. 1996.

Kementrian Agama RI, Standarisasi Amil Zakat di Indonesia. Jakarta: 2012.

Kohar, Mas‟ud Khasan Abdul. Kamus Istilah Ilmu Pengetahuan. Surabaya: Usaha Nasional. 1988.

Kurde, Nukthoh Arfawie,2005, Memungut Zakat dan Infaq Profesi oleh Pemerintah Daerah (bagi Pegawai Negeri dan Pegawai Perusahan Daerah), Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Lexy J Moelong, metode penelitian kualitatif, Bandung, Remaja Rosdakarya, 2004.

Lexy J. Moloeng, Metodologi Penelitian Kualitatif, edisi Revisi
(Bandung: PT Remaja Rosdakarya, 2012.

Mahjuddin. Masailul Fiqhiyah: Berbagai Kasus yang Dihadapi Hukum

Islam Masa Kini. Cet. IV. Jakarta: Kalam Mulia. 2003. Manullang, M., Dasar-Dasar Manajemen. Jakarta: Erlangga, 1985.

Mintzberg, H.(1994). “The Fall and Rise of Strategic Planning.” Harvard Business Review. January-February : Prentice Hall International.

Lexy J Moelong, metode penelitian kualitatif, Bandung, Remaja Rosdakarya, 2000.

Phillips,P.A. (2000). “The Strategic Planning/Finance Interface: Does Sophistication Really Matter? “Management Decison Vol 38/8: pp.541549.

Suharsimi Arikunto. Manajemen Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta. 2000.

Sumadi Suryabrata. Metodologi Penelitian. Jakarta: RajaGrafindo Persada. 2008.

Sutirna, Perkembangan dan Pertumbuhan Peserta didik. Andika Praja. Yogyakarta: 2013.

Suwardi. 2007. Manajemen Pembelajaran. Surabaya. Temprina Medika Grafika.

Sumarwan, Ujang. Perilaku Konsumen: Teori dan Penerapannya dalam Pemasaran. Bogor: Ghalia Indonesia. 2011.

Sutarjo Adiulo, Pembelajaran Nilai-Karak ter, Jakarta: Rajawali Pers,2013.
Syahrin Harahap. “Islam: Konsep dan Implementasi Pemberdayaa”. Yogyakarta: Tiara Wacana. 1999.

Terry, Georger R dan Rue, Laslie W, Dasar-Dasar Manajemen. Jakarta: Bumi Aksara, 2005

Thomas Sumarsan. Sistem Pengendalian Manajemen: Konsep, Aplikasi, dan Pengukuran kinerja. Jakarta: Indeks. 2013).

T.T, Pedoman Zakat 9 Seri, Proyek Pembinaan Zakat dan Wakaf. Jakarta: 1984/1985.

Wahbah Al Zuhayly, Zakat Kajian Berbagai Mazhab (Bandung: PT Remaja Rosdakarya, 2005).
Wayan Suwatra, Sosiologi Pendidikan. Yogyakarta: Graha Ilmu, 2014. Yuku, Kamus Besar Bahasa Indonesia Mobile (Ver.1.1.3;Jakarta: Yuku Mobile, 2013)

Waldan, R (2017). Quality of Work Life Sebagai Solusi Peningkatan Kinerja Karyawan dalam Perspektif Islam. Jurnal Al-Hikmah, 12(2), 29-50.

Waldan, R (2019). Pengantar Manajemen. Pontianak: IAIN Press.

Waldan, R (2020) The effect of Achivement Motivation TraininG ON Improving Woman Enterpreneurs Motivation Sambas District. Jurnal Raheema,7 (1),18-29.

Waldan, R (2020) The effect of Leader Support And Competence to the Organizational Commitment on Employees Performance of Human Resources Development Agency in West Kalimantan. Jurnal Ekonomi Bisnis dan Kewirausahaan (JEBIK), 9 (1), 31-49.

Waldan, R (2020). Total Quality Management dalam Perspektif Islam. Journal of International Conference On Religion, Humanity and Development, 1(1), 263-274.

Wiryoputro, S. (2008). Dasar-dasar Manajemen. Jakarta: PT Gunung Mulia.

Wong, J. (2010). Internet Marketing For Beginners. Jakarta: Kelompok Gramedia, Anggota IKAPI.
Published
2020-12-30
How to Cite
kusuma, endra. (2020). STRATEGI SOSIALISASI ZAKAT PROFESI PADA BADAN AMIL ZAKAT NASIONAL (BAZNAS) PROVINSI KALIMANTAN BARAT. Jurnal Manajemen Dakwah (J-MD), 1(2), 28-41. Retrieved from https://e-journal.iainptk.ac.id/index.php/j-md/article/view/237
Section
Articles